Demokrat Usung Calon Incumbent di Kolut
Minggu, 22 Januari 2012 – 02:02 WIB
Demokrat kata mantan Ketua KPU Konawe Selatan itu sangat optimis bisa memenangkan Rusda Mahmud dalam pilkada dengan persentase suara yakni sebesar 60 persen. Untuk meraih hal tersebut pihaknya sudah memiliki beberapa strategi khusus untuk menghadapi beberapa bakal calon lainnya yang diusung partai lain.
"Kami tidak mengatakan bahwa lawan Rusda Mahmud itu tidak berat, kami cukup menghargai dan tahu bahwa masih banyak bakal calon lainnya yang akan menjadi kompetitor berat, untuk itu kami sudah memiliki beberapa starategi khusus untuk tetap memenangkan Rusda Mahmud," pungkasnya. (lina/awa/jpnn)
KENDARI - Ketua Partai Demokrat Sulawesi Tenggara, Muhammad Endang mengatakan partainya akan mengusung Rusda Mahmud dalam Pemilihan Kepala Daerah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Afriansyah Noor Tegaskan Siap Maju jadi Caketum PBB, Singgung Nama Yusril
- Menjelang Muktamar PBB, Bang Ferry Diunggulkan Jadi Ketua Umum
- Jokowi Ucapkan Selamat Ultah ke-52 PDIP, Darmizal: Sikap Terpuji, Patut Jadi Contoh
- Ikhtiar Taruna Merah Putih Memikat Anak Muda Melalui Logo Baru
- DPR Mendukung Pemerintah untuk Tingkatkan Produksi Garam Lokal
- Kembali Terpilih jadi Gubernur Sumsel, Herman Deru Siap Menyukseskan Program MBG