Demokrat Usung Dada Jadi Cagub
Senin, 03 Oktober 2011 – 09:37 WIB

Demokrat Usung Dada Jadi Cagub
Erwan yakin pengusungan Dada menjadi Cagub tak akan mendapat hambatan dari siapapun. Terlebih Dada merupakan orang baru.
"Sebetulnya Dada bukan orang baru di partai kami. Dia sudah bergabung sejak setahun lalu. Meskipun belum cukup lama. Hal ini bukan halangan yang berarti bagi kami untuk tetap mengusung beliau untuk maju," paparnya.
Erwan memaparkan, Partai Demokrat adalah partai yang terbuka, siapapun bisa bergabung. "Demokrat itu adalah partai terbuka bagi siapa saja. Siapapun yang mau bergabung, ya silahkan saja. Termasuk bagi politisi partai lain," ucapnya.(wam)
BANDUNG – Wali Kota Bandung Dada Rosada dalam mencalonkan diri sebagai calon gubernur (Cagub) pada Pilgub Jawa Barat 2013 mendatang semakin
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran