Demokrat Yakin Rakyat Tak Peduli Tua-Muda
Senin, 05 November 2012 – 14:36 WIB
JAKARTA - Ketua DPP Partai Demokrat, Umar Arsal, menegaskan bahwa masyarakat tidak akan mendikotomikan tua muda untuk memilih calon presiden. Umar menambahkan, siapa pun figurnya, bila hasil survei signifikan maka bisa saja diusung menjadi capres 2014. Ditambahkan, masyarakat Indonesia sudah sangat cerdas dalam menentukan pilihan. "Tidak ada dikotomi tua maupun muda, rakyat sudah cerdas," ungkapnya.
"Sudah tidak ada dikotomi," ujar anggota Komisi V DPR, itu Senin (5/11), di gedung parlemen, di Jakarta.
Umar menambahkan, mau muda ataupun tua selagi diinginkan rakyat maka itu tidak menjadi masalah. "Jangan ada didikotomi, kalau memang layak dan mendapatkan dukungan masyarakat, mengapa tidak?" kata Umar Arsal.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua DPP Partai Demokrat, Umar Arsal, menegaskan bahwa masyarakat tidak akan mendikotomikan tua muda untuk memilih calon presiden. Umar
BERITA TERKAIT
- Pemenangan RIDO Bentuk Tim Reaksi Cepat Buntut Perusakan APK
- Survei LSI Denny JA: Duet SEHATI di Makassar Berpotensi Tumbangkan MULIA
- Ridwan Kamil Sebut Sudah Bertemu Ketua Jakmania, tetapi Tak Diekspos Media
- Pilgub Kalteng 2024, Program Paslon ASRI 04 Paling Menyentuh Anak Muda
- APK Dirusak, Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono Bergerak!
- Bebas-Siti Yakin Menang 50 Persen Lebih Suara di Pilkada Polman