Demonstrasi Indonesia Gelap, Mahasiswa Bawa Spanduk Bertuliskan Prabowo Omon-Omon

Demonstrasi Indonesia Gelap, Mahasiswa Bawa Spanduk Bertuliskan Prabowo Omon-Omon
Aliansi Mahasiswa Universitas Nasional (Unas) berdemonstrasi bertagar Indonesia Gelap di area Patung Kuda, Jakarta Pusat, Kamis (20/2). Aristo/JPNN

Massa aksi dalam tuntutan kesembilan menuntut semua pihak menolak cawe-cawe Presiden ketujuh RI Joko Widodo (Jokowi) dalam pemerintahan sekarang. (ast/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Aliansi Mahasiswa Universitas Nasional (Unas) membawa spanduk bertuliskan Prabowo Omon-Omon saat demonstrasi Indonesia Gelap, Kamis (20/2).


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News