Denada: Tapi Ini Harus Terjadi

Denada: Tapi Ini Harus Terjadi
Denada (kanan) dan sang ibu Emilia Kontesa usai menjalani sidang pereceraian di Pengadilan Agama Jaksel, Senin (3/8). FOTO: Dennisa/jpnn.com

Ya, saat melewati sidang perdana, Denada harus mendapati kenyataan pahit kembali, bahwa putrinya harus menjalani perawatan. Ia pun sepertinya tidak mau terlalu lama di persidangan. Hanya saja Denada tidak menjelaskan secara detil kesehatan yang putrinya tersebut.

”Saya nggak bisa lama di sini. Shakira masih dirawat. Saya meninggalkan ke sini sebenarnya berat hati. Tapi karena ini kewajiban. Saya coba menguat hati saya,” terangnya.

Saat menghadiri persidangan, Denada tidak menyiapkan apapun. Alih-alih mandi, Denada kepikirian putrinya. Karenanya saat memasuki persidangan ia tidak menyapa suaminya.

”Saya nggak siap untuk ngapa-ngapian. Karena buat saya, Shakira butuh saya saat ini. Saya boro-boro mandi atau nyisir. Saya mohon doa dari semua. Karena ini hal yang nggak mudah, mudah-mudahan ini menjadi keputusan semua yang terbaik untuk kita bertiga," tegasnya. (ash)

 


DENADA Tambunan akhirnya angkat bicara terkait kasus gugatan cerai yang dilayangkan kepada suaminya, Jerry Aurum . Perempuan yang memiliki nama lengkap


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News