Dengan Nada Emosional, Suami Angel Karamoy Bilang...
Rabu, 02 Desember 2015 – 09:55 WIB

Angel Karamoy dan Steven Rumangkang. Foto: dok.Jawa Pos
jpnn.com - JAKARTA - Suami Angel Karamoy, Steven Rumangkang, mengaku shock mengetahui kabar kemesraan bininya itu dengan vokalis Ungu, Pasha, seperti dalam foto yang beredar.
Memang, sudah empat bulan ini mereka pisah rumah. Namun, Steven tidak menyangka istrinya berfoto mesra dengan pria lain.
’’Kok tega. Dia melakukan ini artinya telah menodai arti sebuah pernikahan,’’ ucap Steven emosional saat dihubungi kemarin (1/12).
Baca Juga:
Bapak dua anak itu kecewa. Meski pernah nyaris bercerai dengan Angel, Steven menyebut istrinya merupakan sosok perempuan yang dipandangnya baik.
’’Apalagi, dia sedang memperdalam kehidupan rohaninya. Tidak menyangka dia bisa melakukan ini,’’ tuturnya. (dod/c7/jan)
JAKARTA - Suami Angel Karamoy, Steven Rumangkang, mengaku shock mengetahui kabar kemesraan bininya itu dengan vokalis Ungu, Pasha, seperti dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Fiersa Besari Telah Dievakuasi dari Puncak Cartensz, Begini Penjelasan Polisi
- Ini Alasan Ussy Sulistiawaty tak Beri Reward Kepada Anak-anaknya yang Berpuasa
- Keluar Zona Nyaman, Iksan Skuter Hingga Poppy Sovia Malah Diseret ke Pengadilan Musik
- Tanggapan Haji Faisal Soal Kedekatan Fuji dengan Verrell Bramasta
- Denada Ungkap Kesedihan Jalani Ramadan Tahun Ini
- Aziz Hedra Hingga Jesenn Ungkap Keseruan Tampil dalam Showcase Jaz