Dengar Lagu Sontoloyo dari Alang, Ahmad Dhani dan Fadli Zon
Minggu, 11 November 2018 – 06:58 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Politikus Gerindra Fadli Zon menyuarakan kritik lewat lagu Sontoloyo.
Bersama Ahmad Dhani dan Alang, Fadli mengolah vokal dengan nyanyian penuh sindiran kepada pemerintahan.
Kau bilang ekonomi meroket
padahal nyungsep
Kau bilang produksi beras berlimpah
tapi impor tak kau cegah
Lirik lagu ini diciptakan oleh Fadli sendiri, bersumber dari puisinya beberapa waktu lalu.
Simak video dan lirik lengkapnya di bawah ini. (adk/jpnn)
Baca Juga:
Bersama Ahmad Dhani dan Alang, Fadli Zon mengolah vokal penuh kritik kepada pemerintah, lewat lagu berjudul Sontoloyo.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Fadli Zon Targetkan Situs Kesultanan Banten Lama jadi Cagar Budaya Nasional di 2025
- Mbak Rerie: Pembangunan Kebudayaan Bukan Langkah yang Mudah, Butuh Dukungan Semua Pihak
- Ikhtiar FESMI Wujudkan Jaminan Sosial bagi Musisi dan Pekerja di Bidang Musik
- Fadli Zon: Indonesia Memegang Peran Penting dalam Narasi Besar Evolusi Manusia
- Menbud Fadli Zon Sampaikan Pesan Kebangsaan, Logo Kementerian Kebudayaan Diluncurkan
- Menbud Fadli Zon Dorong Pencak Silat Menjejak Panggung Pendidikan dan Mendunia