Denmark Open 2023 Mencekam, 4 Unggulan Gugur Lebih Cepat
Rabu, 18 Oktober 2023 – 14:01 WIB

Li Shi Feng di luar dugaan gugur di babak pertama Denmark Open 2023. Foto: allenglandbadminton
Nama besar lainnya yang harus pulang lebih cepat ialah ganda putra China, Liang Weikeng/Wang Chang.
Pemilik ranking tiga dunia itu harus mengakui keunggulan pemain non-unggulan dari Denmark, Rasmus Kjaer/Frederik Sogaard lewat tiga gim 21-18, 19-21, 18-21.(mcr15/jpnn)
Turnamen Denmark Open 2023 tampak kurang ramah bagi sejumlah pemain unggulan. Simak selengkapnya
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Perang Dagang China-AS, Prabowo Bimbang Keduanya Teman Baik
- Kunjungan Xi Jinping ke 3 Negara ASEAN Menegaskan Prioritas China
- Prabowo Sebut Indonesia Netral Menyikapi Perang Dagang AS-China
- Rupiah Ditutup Menguat Jadi Sebegini