Denny Sumargo Kepincut Nyi Roro Kidul
Senin, 25 Februari 2013 – 12:41 WIB

Denny Sumargo Kepincut Nyi Roro Kidul
JAKARTA - Setelah sukses membintangi film "Hattrick" dan "5 Cm", Denny Sumargo makin bersemangat bermain film. Kali ini, Denny Sumargo membintangi film yang bertajuk Samudra Hotel. Film itu berisi menguak mitos Nyi Roro Kidol yang diyakini tinggal Pelabuhan Ratu tepatnya di Hotel Samudra Kamar 303.
Untuk memperdalam pengetahuannya terhadap Nyi Roro Kidul, Denny Sumargo mendatangi Samudra Hotel. Hanya saja, Most Valuable Player Indonesia Basket League 2008 itu tidak sempat masuk ke kamar 308.
Baca Juga:
"Pernah ke Samudera Hotel tapi enggak ke kamar 308 dan enggak nginep. Karena saya aktornya, saya mesti baca situasi dulu biar chemistrynya ada," kata Denny Sumargo saat dihubungi di Jakarta, Senin (25/2).
Meski demikian, Denny mengakui tidak syuting langsung di Hotel Samudera. Penyebabnya, lokasi hotel sulit untuk pengambilan gambar dan tidak memenuhi standar visual horor.
JAKARTA - Setelah sukses membintangi film "Hattrick" dan "5 Cm", Denny Sumargo makin bersemangat bermain film. Kali ini, Denny
BERITA TERKAIT
- End of Beginning Viral, Djo Kini Melepas Album The Crux
- Film Animasi Jumbo Tembus 1,6 Juta Penonton, Dasco Minta Industri Perfilman Tanah Air Terus Didukung
- Inul Daratista Beberkan Bayaran Menyewa Chef Pribadi
- Kata Elly Sugigi, Lisa Mariana Sempat Beber Bukti Chat dengan Ridwan Kamil
- Seringai Menginvasi Taiwan Hingga Jepang
- Hoaks Titiek Puspa Meninggal Dunia, Inul Daratista Ungkap Kondisinya