Densus 88 Buru Kakak Ibrohim
Diduga Tahu Lokasi Penyimpanan Bom
Minggu, 26 Juli 2009 – 10:32 WIB

Densus 88 Buru Kakak Ibrohim
Identik Teror Mindanao
Aksi teror bom di JW Marriott dan Ritz-Carlton pekan lalu diindikasi indentik dengan serangan di Poso dan Mindanao, Filipina. Keterkaitan ledakan bom di Mega Kuningan dan Mindanao itu juga diakui polisi Filipina.
Menurut Penasihat Keamanan Nasional Filipina Norberto Gonzales, karakter bom yang menewaskan enam orang dan 100 luka-luka di Mindanao hampir sama dengan serangan bom di Mega Kuningan, Jakarta. ''Kemampuan membuat bom, bersembunyi, dan pola-pola serangan nyaris sama,'' kata Gonzales seperti dilansir AFP.
Bahkan, Mabes Polri juga menyebut aksi teror di Kuningan dilakukan dengan modifikasi yang lebih baik. ''Bila dulu dilakukan dari luar, artinya menggunakan bom mobil berkekuatan ledak tinggi, kini cukup menggunakan bom bunuh diri ransel. Artinya, lebih efisien,'' ucap seorang perwira yang terlibat penangkapan para tersangka bom Bali. Hal itu terbukti dalam dua serangan bom terakhir, seperti di bom Bali II serta bom Marriott dan Ritz-Carlton.
JAKARTA - Meski bukan pelaku utama, mengungkap lebih jauh identitas Ibrohim Muharram dan benarkah dia berperan dalam peledakan di Hotel JW Marriott
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang