Densus 88 Geledah Dua Rumah Warga di Cemani Sukoharjo
Kamis, 03 Agustus 2023 – 22:28 WIB

Sejumlah polisi berjaga-jaga di gang masuk rumah kotrakan AG, Keden, Desa Gentan, Kecamatan Baki, Sukoharjo, Kamis (3/8/2023) petang. Foto: ANTARA/Bambang Dwi Marwoto
Namun, kata dia, anak AG cukup terbuka dan terkadang mengikuti kegiatan di kampungnya.
Polisi dalam penggeledahan rumah kontrakan mengamankan sejumlah barang bukti berupa laptop, handphone, dan kotak amal. Namun, dia tidak tahu pasti AG terlibat dalam jaringan apa.
Penggeledahan tersebut cukup cepat sementara warga sekitar tampak memadati lokasi penggeledahan.(antara/jpnn)
Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror melakukan penggeledahan rumah warga di dua lokasi berbeda di Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, Kamis petang.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Pembangunan Jateng Andalkan Investasi, Gubernur Ahmad Luthfi: Tingkatkan Pelayanan
- Tanjakan Trangkil Semarang Retak dan Menyembul, Diduga Akibat Patahan
- Tanjakan Kalipancur Semarang yang Retak Padahal Baru Jadi
- Retakan di Tanjakan Trangkil Gunungpati Semarang, Beton Menyembul Picu Kecelakaan
- Viral Truk Sampah di Semarang Rusak Parah, Muatan Berserakan di Jalan
- Korban Pertalite Campur Air di Klaten: Mobil Saya Langsung Mbrebet dan Mati