Densus 88 Sisir Empat Titik di Sragen
Rabu, 15 Desember 2010 – 07:31 WIB
Kapolres Sragen AKBP IB Putra Narendra melalui Kasat Intelkam AKP Budiyanto saat dikonfirmasi terkait aktifitas datasemen 88 di wilayah bumi sukowati mengaku tidak tahu soal aktivitas penyisiran yang dilakukan Densus 88. "Aktivitas perburuan terorisme sepenuhnya di bawah kendali Mabes Polri. Kami kurang tau soal itu (Pergerakan densus 88 di Sragen)," ujarnya singkat.
Sementara, sejumlah warga di sekitar kediaman orangtua Zulkarnaen di Gebang, Masaran mengungkapkan dalam dua hari terakhir memang sempat melihat beberapa orang asing terlihat di sekitar kampung. "Hampir dua malam ini beberapa orang asing memeng sering terlihat berkumpul di ujung desa hingga larut malam," ujar Sugiyarto salah satu warga Gebang kemarin. (in)
SRAGEN- Detasemen Khusus (Densus) Anti teror 88 kembali menyisir sejumlah titik di wilayah Bumi Sukowati. Tindakan tersebut dilakukan menyusul tertangkapnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pererat Hubungan Antar-Negara, Perpustakaan Soekarno Garden Bakal Dibangun di Uzbekistan
- Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang, Keluarga Korban Lapor ke Polda Jateng
- Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
- Kalah di Quick Count, Ridwan Kamil Masih Tunggu Hasil dari KPU
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Menteri HAM Bereaksi Begini
- Keluarga Siswa SMK yang Tewas Ditembak Polisi Mengadu ke Polda Jateng