Densus 88 Tangkap Terduga Rekan Pelaku Bom Bunuh Diri Poso
Senin, 10 Juni 2013 – 04:20 WIB
Faruq ditangkap Sabtu 8 Juni, malam sekira pukul 20.00. Warga sempat curiga setelah menemukan sendal dan kopiah Farud tergeletak di jalanan. Warga setempat baru mengetahui jika Densus menangkap Faruq saat Densus melakukan penggerebekan di rumah itu saat pagi hari.
"Kita hanya lihat sendal dan kopiahnya dijalanan antara masjid dengan rumahnya. Perkiraannya, dia ditangkap saat baru meninggalkan masjid," jelas kepala RT 2 RW 24, Junaedi. (eka)
MAKASSAR --- Detasemen Khusus (Densus) 88 anti teror menangkap seorang warga kompleks perumahan Permata Sudiang Raya, Makassar, Sulawesi Selatan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gantikan Bray Manang, Pak Kumis Lanjutkan Perangi Narkoba di Riau
- Peserta Jaminan Kesehatan Nasional di Jateng-DIY Capai 41,5 Juta Jiwa
- Sambil Menunggu Hasil Seleksi CPNS & PPPK, Daerah Ini Mempertahankan 186 Honorer Satpol PP
- Kadiskominfotik Pekanbaru Ditahan Jaksa Terkait Kasus Korupsi Pembuatan Video
- Pramono Bentuk Tim Transisi Gubernur Sebelum Dilantik, Ima Mahdiah Ketua
- Pelaku Utama Perampokan ASN Dinkes Sumsel Ditangkap, Nih Tampangnya