Densus Baku Tembak di Sanur
Lima Orang Tewas di 2 TKP
Senin, 19 Maret 2012 – 07:43 WIB

Densus Baku Tembak di Sanur
Informasi dari salah satu dokter tim medis mengatakan, mayat penuh dengan luka tembak. Bahkan penuh dengan darah. "Mayat penuh darah, dan penuh luka tembakan," ujar salah satu dokter.
Ambulance yang membawa mayat ada dua, satu membawa mayat yang dilumpuhkan di Jalan Soputan, satunya lagi dari Jalan Danau Poso. Namun kemungkinan mayat akan dikirim ke RS Sanglah, lantaran belum ada tempat penitipan mayat di RS Trijata. "Kemungkinan akan dibawa ke RS Sanglah. Di sini (Trijata) tidak ada tempat penitipannya," pungkas tim medis tadi. (art/pra/dwi/wan/)
SANUR - Aksi baku tembak antara tim Densus 88 dengan orang yang diduga teroris terjadi di Jalan Danau Poso 99X, Banjar Belanjong, Desa Sanur, Denpasar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wujudkan Kepedulian Sosial, Asuransi Jasindo Salurkan Bantuan Sarana Prasarana
- Road to Pagelaran Sabang Merauke, Yura Yunita dan Ratusan Penari Penuhi Bundaran HI
- MK Melarang Institusi Menjadi Pelapor Kasus Pencemaran Nama Baik, Ini Kata Pimpinan DPR
- Usut Kasus Dugaan Korupsi di Dinas PU Mempawah, KPK Sudah Tetapkan 3 Tersangka
- Hari Bumi 2025, Telkom Gelar Konservasi Lingkungan Secara Serentak di Indonesia
- Gandeng Pfizer, AMPHURI Ingatkan Calon Jemaah Umrah & Haji Cegah Pneumonia dengan Vaksinasi