Densus Jangan jadi Algojo
Senin, 19 Maret 2012 – 18:26 WIB

Densus Jangan jadi Algojo
JAKARTA -- Potensi teroris di negara-negara berkembang khususnya Indonesia, masih tinggi. Itu terbukti dengan ditembaknya lima orang lagi yang diduga teroris di Bali, Minggu (18/3), oleh Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Anti Teror Mabes Polri.
"Potensi teroris di negara-negara berkembang, khususnya di Indonesia memang masih tinggi. Bali dan Jakarta masih jadi sasaran utama teroris, baik lokal maupun lokal yang bersekutu' dengan asing," kata Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW) Neta Saputra Pane, Senin (19/3), di Jakarta.
Baca Juga:
"Sebab, jika mereka berhasil menebar teror di Bali dan Jakarta, pamor mereka sebagai teroris kembali mencuat," sambung Neta.
Masalahnya kemudian, lanjut Neta, apakah lima orang yang ditembak Densus 88 di Denpasar itu benar-benar teroris atau tidak. "Hanya Densus yang tahu," tegasnya.
JAKARTA -- Potensi teroris di negara-negara berkembang khususnya Indonesia, masih tinggi. Itu terbukti dengan ditembaknya lima orang lagi yang diduga
BERITA TERKAIT
- Gunung Marapi di Sumbar Dilaporkan Mengalami 3 Kali Erupsi
- KBMI Akan Peringati May Day di Monas: Kami Ingin Menyampaikan Aspirasi Langsung kepada Prabowo
- Gubernur Lampung Dukung Gerakan Dapur Indonesia Jalankan Program MBG Rutin
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan
- Jaga Ekosistem Laut, PIS Tanam 3.000 Bibit Lamun di Teluk Bakau
- Eks Sesmilpres Sebut KKB Sudah Menyerang Wibawa Negara