Densus Tangkap 10 Orang Terkait Bom Panci Bekasi, Bisa Bertambah...

6. Dian Yulia Novi alias Ayatul Nissa Binti Asnawi (27) wanita inilah yang merupakan calon "pengantin" bom bunuh diri itu. Bersama mencari kontrakan dengan Nur Solihin mencari save house mereka di bilangan Bintara Jaya Bekasi termasuk pernah tercatat menerima uang dari Bahrun Naim melalui Nur Solihin untuk biaya kontrakan dan biaya harian.
7. Wawan Prasetyawan alias Abu Umar bin Sakiman (24). Buruh harian yang berbaiat ke ISIS berinisiatif menyimpan bahan peledak dan komponen bom yang dimiliki Nur Solihin dengan memindahkan dari kantor Azam Dakwah Centre (ADC) dan dibawa pulang ke rumahnya. Bekerja atas perintah Nur Solihin.
Dari hasil pengembangan tersangka Wawan ada rangkaian penangkapan lainnya yang dilakukan Densus 88:
8. Imam Syafi'i (33), pekerjaan swasta. Tercatat sebagai pelaku teror Alfamart 25 November dan Candi Resto 3 Desember.
9. Sumarno (42) di Klaten.
10. Sunarto (30) dari Karanganyar. Keterlibatan pelaku teror di Candi Resto Solo 3 Desember lalu.
JAKARTA - Kadiv Humas Polri Irjen Boy Rafli mengklaim bahwa Detasemen Khusus 88 Antiteror telah menangkap sepuluh orang terkait jaringan teroris
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Penempatan, Mutasi hingga Jenjang Karier PPPK Harus Diakomodasi di RPP Turunan UU ASN
- Bobby Nasution Datangi KPK, Ada Apa?
- 3 Maskapai akan Buka Rute Internasional Via Bandara Ahmad Yani, Luthfi: Mendongrak Pariwisata & Investasi
- Prof Azril: PIK 2 Harus Menjadi Model Pariwisata Urban
- Ronny Bara dan Ibunya Diperiksa dalam Sidang Suap Eks Pejabat MA Zarof Ricar
- KPK Periksa 3 Bos Perusahaan Swasta untuk Kasus Korupsi & Cuci Uang Andhi Pramono