Depak William Tinsley, Satria Muda Pertamina Siap Bereuni dengan Pebasket Amerika Serikat
Selasa, 01 Maret 2022 – 22:23 WIB
Tidak heran, manajemen SM Pertamina memandang Brachon Griffin sebagai sosok yang tepat untuk merapat ke tim yang bermarkas di Kelapa Gading itu.
Rencananya, Griffin akan bergabung dengan Satria Muda Pertamina dalam waktu dekat dan langsung bergabung bersama tim yang sudah masuk gelembung di Hotel Century, Jakarta.(satriamuda/mcr16/jpnn)
Satria Muda Pertamina mengganti pemain asingnya William Tinsley IV. Pebasket Amerikat Serikat dilaporkan bakal merapat.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Kehilangan Arki dan Oei, Satria Muda Datangkan Bryan Elang dari KBS
- Menpora Dito Apresiasi RANS Simba Bogor yang Beri Dampak Positif Terhadap Basket Tanah Air
- Simba Dukung Lagi RANS Simba Bogor di IBL untuk Musim 2025
- Kuota Pemain Asing Hampir Lengkap, Satria Muda Rekrut Mantan Penggawa RANS
- Komposisi Pemain Lebih Oke, Hangtuah Jakarta Percaya Diri Tembus Playoff di IBL 2025
- Jadwal Pekan Perdana IBL 2025: Pelita Jaya Langsung Jumpa Dewa United