Depo LRT Bekasi Sangat Penting, Semoga Cepat Selesai
Jumat, 13 Maret 2020 – 23:58 WIB

Warga terdampak pembebasan lahan Depo LRT Bekasi mulai mengangkut barang berharganya dari bekas tempat tinggalnya. Foto: Pradita Kurniawan Syah/Antara
Dia menambahkan, LRT juga akan sangat bermanfaat bagi warga Bekasi.
“Apalagi warga yang bekerja di Jakarta, akan dipermudah transportasinya” ujar pria yang dilantik menjadi Ketua Dewan Transportasi Kota Bekasi sejak 2017 itu.
Pembebasan lahan yang makin mendekati akhir, Lurah Jatimulya Charles Mardianus berharap pembangunan Depo LRT di Bekasi tersebut dapat segera rampung.
“Saya berharap proyek ini segera selesai dengan baik, manfaatnya bisa segera dirasakan warga serta dapat mengangkat taraf perekonomian masyarakat,” ujar Charles. (ant)
Ketua Dewan Transportasi Kota Bekasi Harun Al Rasyid mengatakan, pembangunan depo LRT krusial untuk progres LRT secara keseluruhan.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Begini Evakuasi Pendaki Wanita Asal Bekasi yang Kolaps di Gunung Sindoro
- Operasional LRT Jabodebek Sepenuhnya Menggunakan Listrik, Lebih Ramah Lingkungan
- Selebgram Asal Bekasi Ini Diduga Terlibat Investasi Bodong
- Pengunjung Rumah Sakit di Bekasi Aniaya Satpam, Kini Jadi Tersangka
- Kasus Pagar Laut di Bekasi, 9 Orang Jadi Tersangka
- Mayat Wisatawan Bekasi yang Tenggelam di Pantai Ujung Genteng Ditemukan