Deputi PDT Segera Dinonaktifkan

Jadi Tersangka Dugaan Korupsi

Deputi PDT Segera Dinonaktifkan
Deputi PDT Segera Dinonaktifkan
Saifullah Yusuf kemarin menyatakan mendukung proses hukum yang dilakukan kejaksaan terhadap mantan anak buahnya tersebut. ’’Proses hukum harus dihormati,’’ tegasnya.

Saiful mengaku tidak tahu bahwa ada proyek penelitian fiktif yang dilakukan Astawa. Saat menjadi menteri PDT, dia meminta semua stafnya menandatangani pakta integritas untuk tidak berkorupsi. ’’Saya selalu ingatkan untuk tidak korupsi,’’ ujar calon wakil gubernur Jawa Timur itu.

Di tempat terpisah, Jaksa Agung Muda Pidana Khusus (JAM Pidsus) Marwan Effendy menuturkan, Astawa terlibat karena guru besar ITB itu juga menerima aliran dana hasil penelitian fiktif di Kementerian PDT. ’’Yang diterima banyak, mencapai ratusan juta,’’ ungkapnya di Kejagung kemarin.

Mantan kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Jatim itu belum melihat adanya keterlibatan menteri dalam kasus tersebut. Sebagai pengguna anggaran, menteri hanya mendapat laporan. ’’Kalau ada aliran dana ke sana, ya kami mintai keterangan,’’ katanya. Setelah batal diperiksa Kamis (22/1), para tersangka dijadwalkan diperiksa pekan depan.

JAKARTA – Menteri Pembangunan Daerah Tertinggal Lukman Edy gerah juga saat salah seorang deputinya ditetapkan menjadi tersangka kasus dugaan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News