Deradjat Ginandjar, Pengidap HIV/AIDS yang Berprestasi Internasional lewat Sepak Bola
Bangga Bisa Kalahkan Italia dan Belanda
Rabu, 28 September 2011 – 08:08 WIB

Deradjat Ginandjar Koesmayadi.
Alhasil, dengan apa yang dijalaninya tersebut, kekebalan tubuh atau (CD4) Ginan bisa terus meningkat dan bahkan mendekati ukuran orang normal. Saat ini kekebalannya berada pada angka 428.
"Jangan berputus asa. Tetap bersemangat dan yakin masih bisa melahirkan hal yang positif bagi masyarakat. Itu menjadi kunci saya masih bisa seperti sekarang ini. Jangan pernah bersedih dan selalu bahagiakan hati," tuturnya.
Dengan berbagai program berkaitan dengan HIV/AIDS yang dijalankan, Rumah Cemara berhasil mendapat bantuan dana dari para pendonor dalam maupun luar negeri. Mereka juga mendirikan pusat rehabilitasi para pecandu narkoba.
Dengan menjadi semakin besar, Rumah Cemara membutuhkan staf pekerja. Sebagian staf direkrut dari mereka yang pernah menghuni rehabilitasi Rumah Cemara.
Bertahun-tahun menjadi pengidap HIV/AIDS tak membuat Deradjat Ginandjar Koesmayadi berputus asa. Dia tetap bersemangat melakoni hidupnya. Puncaknya,
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu