Derita TKW di Malaysia: Dibuang Majikan, Gaji Tak Dibayarkan
Kamis, 20 Februari 2020 – 16:28 WIB
Kemudian seseorang yang menghubungi SBMI Cabang Cirebon untuk menelusuri alamat Jumroh yang berada di Cirebon.
Setelah didatangi ke alamat yang diinformasikan, SBMI Cabang Cirebon bertemu dengan keluarga dan setelah diperlihatkan fotonya membenarkan bahwa dia adalah anggota keluarga yang sedang bekerja di Malaysia
"Kini Jumaroh telah diterima KJRI, karena kami sudah mendapatkan identitas yang bersangkutan," katanya. (antara/jpnn)
TKW Jumaroh berangkat ke Malaysia pada akhir 2018. Selama itu dia tak mendapat gaji dan diperlakukan tidak baik oleh majikannya.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Kereta Luxury
- Gus Faris: Hari Ini PBNU Lebih Politis dari PKB
- Komentari Sumpah Pocong Saka Tatal, MUI Jabar: Bukan Ajaran Islam!
- Komunitas Arisan Super Star Berlibur ke Kuningan – Cirebon, Sejumlah Artis Bergabung
- Bum! Kapal Tanker Tujuan Cirebon Terbakar di Meranti
- Menjelang Kongres PB PMII, Adlin Panjaitan Sowan Ulama Cirebon