Desa dan Transmigrasi Bisa Jadi Kunci Sukses Pemerintahan Jokowi
Senin, 25 Januari 2016 – 14:41 WIB
"Programnya bagus, tapi pelaksanaannya harus diawasi supaya tidak korup di daerah. Kalau programnya 90 persen saja tidak dikorup itu sudah cakep bangat," katanya.
Karenanya Budyatna menyarankan pemerintah membuat mekanisme laporan dan pengawasan atas dana desa. Misalnya, setiap lurah atau kepala desa melaporkan kegiatan yang dibiayai dana desa ke camat secara berkala.
“Nanti dari camat melapor lagi ke kabupaten, dan itu harus dilakukan pengawasan. Sehingga program kerja menteri desa dapat berjalan baik," tandasnya.
Bagaimana jika ada kepala desa menilep dana desa? “Jika ada lurah yang melenceng langsung dipecat saja,” tuturnya.(ara/JPNN)
JAKARTA - Pengamat politik dari Universitas Indonesia (UI) M Budyatna menilai program transmigrasi dan pembangunan desa bisa menjadi kunci sukses
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Wilayan Ini Wajib Waspada karena Efek Erupsi Gunung Semeru
- Jasa Raharja & Korlantas Polri Survei Kesiapan Pengamanan Nataru
- 3 Siswa SMKN 4 Semarang yang Ditembak Polisi Itu Anak Saleh, Remaja Masjid, dan Paskibraka
- 6 Penasaran soal Gaji Guru Honorer Naik Rp2 Juta, PNS & PPPK 100% Gapok
- Dukung Deklarasi Bersama Istiqlal, UID Serukan Tri Hita Karana Universal
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Sudah dapat Pembekalan Kepegawaian, Jangan Lupa Cetak Kartu Seleksi PPPK