Desa Nagari Sungai Pua Juara Nasional
Lomba Desa dan Kelurahan
Sabtu, 15 Agustus 2009 – 14:00 WIB
Dalam kata sambutannya, Mardiyanto mengatakan, keberhasilan suatu desa dan kelurahan menjadi juara tidak hanya ditentukan oleh aparat pemeritahan desa dan kelurahan bersama masyarakatnya saja. Melainkan, juga ditentukan peran pemda provinsi, kabupaten/kota, dan kecamatan beserta jajarannya dalam melakukan pembinaan secara berkala. (sam/JPNN)
Baca Juga:
JAKARTA -- Desa Nagari Sungai Pua, Kecamatan Sungai Pua, Agam, Sumatera Barat, menyabet posisi sebagai juara pertama lomba desa dan kelurahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PNBP Sektor Perikanan Tangkap Capai Rp 996,02 Miliar
- Kapolsek Dicopot setelah Viral 3 Oknum Polisi Aniaya Warga
- Contraflow Tol Japek Arah Cikampek Diperpanjang
- Menteri Kebudayaan Ajak Masyarakat Lebih Dekat dengan Legenda Musisi & Penyanyi 1960
- Pupuk Indonesia & Kementan Berkolaborasi, Siap Salurkan Pupuk Bersubsidi Awal 2025
- Hasto Tersangka, Ketua KPK Mengeklaim Punya Alat Buktinya