Desahan Dari Ruang Pilot, Ini Hasil Investigasi Lion Air
jpnn.com - JAKARTA - PT Lion Air telah menuntaskan hasil investigasinya terkait adanya laporan seorang penumpang yang mendengar suara desahan mirip orang berhubungan badan dalam pesawat JT 990, rute Surabaya-Denpasar, pada Sabtu (14/11) lalu.
Public Relations Manager Lion Air Group
Andy M Saladin mengatakan, Kopilot tersebut mengucapkan selamat ulang tahun kepada salah satu awak kabin.
"Nafas dari Kopilot tersebut seperti tersengal- sengal karena cara bicaranya memang seperti itu," katanya di Jakarta, Rabu (18/11) malam.
Alibi dia, posisi mic terlalu dekat dengan bibir.
Sehingga pada saat menarik nafas atau pada saat mau berbicara terdengar seperti desahan.
Pun demikian, Kopilot tersebut dinyatakan telah pelanggaran prosedur announcement. (chi/jpnn)
JAKARTA - PT Lion Air telah menuntaskan hasil investigasinya terkait adanya laporan seorang penumpang yang mendengar suara desahan mirip orang berhubungan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- BPKP Usulkan Rancangan Kebijakan MRPN Lingkup Pemerintah Daerah
- Eks Tim Mawar Kenang Presiden Prabowo yang Rela Korbankan Diri demi TNI
- Polsek Tambusai Utara Ajak Warga di Desa Tanjung Medan Ciptakan Pilkada Damai
- AQUA dan DMI Berangkatkan Umrah bagi Khadimatul Masjid dari Enam Provinsi
- KPK Incar Pejabat BPK yang Terlibat di Kasus Korupsi Kemenhub
- PPPK Minta Regulasi Mutasi, Relokasi, dan TPP Rp 2 Juta, Berlebihankah?