Desainer Binaan LLP-KUKM Makin Kreatif di Rumah Desain
Jumat, 31 Maret 2017 – 19:39 WIB
Artinya, kata Zabadi, galeri baru tersebut akan berbeda dengan pusat belanja lainnya. ’’Ini menjadi terobosan baru. Kami juga memberikan servis atau pelatihan bagaimana merancang busana, bahkan membuat sepatu hingga bisa menembus pasar dan diminati masyarakat,’’ paparnya.
Zabadi menyebutkan, produk-produk tersebut diharapkan menjadi rujukan bagi para penikmat fashion untuk memadukan busana yang akan menjadi pilihannya.
’’Kami berharap akan lahir trend fashion yang baru. Selain itu, memunculkan trendsetter bagi para penikmat fashion agar menjadikan Rumah Desain sebagai tempat untuk berinovasi dan memadukan gaya busana baru,’’ paparnya.(jpnn)
Lembaga Layanan Pemasaran Koperasi Usaha Kecil Menengah (LLP)-KUKM Kemenkop dan UKM dinilai berhasil menyatukan desainer ternama dan para pelaku
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Damping UMKM Awards 2024, Danone Indonesia Dorong Pertumbuhan-Inovasi Usaha Kecil
- Ketum Inkoppas Yudianto Tri Dorong Koperasi Ikut Mengelola Aset Bisnis di Pasar
- Kunker ke Belanda, Menteri Teten Ingin Perkuat Kerja Sama UMKM dan Startup Indonesia
- Martin Manurung Minta Pimpinan DPR Segera Tindak Lanjuti Surpres RUU Perkoperasian
- Kembangkan Rantai Pasok UMKM, KemenKopUKM dan Hippindo Jajaki Kerja Sama dengan China
- Menteri Teten Minta Pelaku Usaha Mikro Ubah Pola Pikir dari Survival Jadi Enterpreneur