Desak Kepastian Kontrak
Senin, 23 Juli 2012 – 07:48 WIB
BANDUNG-Menatap kompetisi Liga Indonesia musim depan, Budiawan berharap kontraknya diperpanjang oleh Persib Bandung.Diketahui, Saat ini, Made- panggilan akrab Budiawan- masih menyisakan beberapa bulan lagi dalam kontrak nya bersama Maung Bandung. Dengan itu, Ia pun masih mengharapkan kejelasan secepatnya mengenai masa depannya bersama tim Persib Bandung
Made sendiri tercatat beberapa kali sering masuk dalam starting lineup pemain dalam menghadapi pertandingan-pertandingan resmi nya dalam laga kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2011-2012 yang baru berakhir akhir-akhir ini. Dan mencatatkan namanya dalam papan skor dengan menciptakan satu gol
Baca Juga:
Meski baru saja bergabung dengan tim Persib Bandung senior sejak awal musim kemarin, peran Made sendiri dinilai cukup gemilang hingga Ia pun kerap dipercaya pelatih kepala Persib Bandung, Robby Darwis untuk tampil sebagai starter
Baca Juga:
BANDUNG-Menatap kompetisi Liga Indonesia musim depan, Budiawan berharap kontraknya diperpanjang oleh Persib Bandung.Diketahui, Saat ini, Made- panggilan
BERITA TERKAIT
- Sambut Kedatangan Kluivert, Sultan Optimistis Timnas Indonesia Makin Gemilang
- Berbeda dengan Shin Tae Yong, Patrick Kluivert Punya Janji Ini
- Patrick Kluivert Ungkap Pentingnya Peran Pemain Lokal dan Diaspora Timnas Indonesia
- Patrick Kluivert Pengin Jairo Riedewald Membela Timnas Indonesia
- BMI Beri Layanan Refleksi Gratis di Soekarno Run 2025, Hasto Ikut Merasakan
- Menang Lagi di Seri Gresik, Popsivo Polwan Pimpin Klasemen Proliga 2025