Desak Swasembada Kelistrikan di Kawasan Industri
Minggu, 17 April 2016 – 12:33 WIB

Ilustrasi dok.Jawa Pos
Kemudian pasokan sebagian daya ke grid yang berperan besar untuk pendanaan proyek dan stabilitas operasional pembangkit. Terakhir, kepastian pasokan gas dengan harga yang kompetitif sehingga harga jual listriknya kompetitif.
“Listrik adalah mesin pertumbuhan ekonomi,” kata Djohan. Untuk itu, tambahnya, General Eelectric komit mendukung pemerintah untuk memenuhi pembangunan 35 GW dalam 5 tahun ke depan.
“Kami berharap dapat mendorong partisipasi sektor swasta yang lebih besar di sektor pengadaan pembangkit listrik, yang merupakan komponen penting bagi pertumbuhan ekonomi Indonesia.” (rl/sam/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi