Desakan Reformasi Polri Menguat, Kapolri Listyo Sigit Disarankan Mundur

Desakan Reformasi Polri Menguat, Kapolri Listyo Sigit Disarankan Mundur
Diskusi publik bertajuk “Urgensi Reformasi Polri” yang diadakan Ikatan Wartawan Hukum (Iwakum) di Jakarta, Jumat (7/3). Foto: Fathan

"Tanggung jawab ada pada institusi, dan institusi harus dikonkretkan. Siapa? Kapolri," lanjutnya.

Amnesty International juga mendorong DPR untuk menggunakan hak angket guna menyelidiki dugaan pelanggaran oleh kepolisian. Namun, menurut Usman, hingga kini DPR belum menunjukkan upaya yang serius dalam mengawasi Polri. (tan/jpnn)


Amnesty International menyoroti berbagai bentuk represi dan tindakan kekerasan oleh oknum kepolisian terhadap warga sipil.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News