Desy Ratnasari Belajar Bahasa Jawa untuk Film Hati Suhita, Gurunya Ternyata..

jpnn.com, JAKARTA - Aktris Desy Ratnasari mulai kembali aktif di industri hiburan setelah lama vakum karena sibuk di dunia politik.
Kali ini, dia akan bermain dalam film Hati Suhita yang diproduseri oleh Chand Parwez Servia.
Dalam film tersebut, Desy akan bermain sebagai Ummik, istri dari salah satu pemilik pondok pesantren di Jawa Timur.
Desy mengungkapkan sempat bingung bemain dalam film ini. Sebab, dia diharuskan bisa berbahasa Jawa.
"Lidah saya, kan, Sunda banget," kata Desy Ratnasari saat ditemui di Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Kamis (18/8).
Kendati begitu, politikus PAN tersebut tetap menerima tawaran Parwez. Dia pun berusaha belajar bahasa Jawa.
Selain belajar dari pelatih bahasa yang disediakan tim film, dia pun latihan mandiri.
Desy juga mulai berguru kepada teman-temannya yang keturunan Jawa Timur.
Desy Ratnasari diharuskan bisa berbahasa Jawa dalam film Hati Suhita, gurunya ternyata sosok ini.
- Pesantren 1.000 Cahaya, Misi Pendidikan Ramadan untuk Anak Yatim dan Disabilitas
- Kerja Sama Polri-PBNU Dinilai Efektif Kurangi Kekerasan di Pesantren
- Ruben Onsu Dekat dengan Desy Ratnasari, Ivan Gunawan: Alhamdulillah Senang
- Lewat Program Ini, Telkom Berkomitmen Mengatasi Perubahan Iklim di Indonesia
- Komentar Ivan Gunawan Soal Hubungan Ruben Onsu dan Desy Ratnasari
- Raker dengan Menag, HNW Usulkan Sertifikasi Tanah Gratis untuk Madrasah dan Pesantren