Detasemen Khusus 88 Berubah Struktur
Minggu, 12 September 2010 – 16:46 WIB

Detasemen Khusus 88 Berubah Struktur
Di bagian lain, kondisi tahanan kasus terorisme Abu Bakar Ba"asyir di Rutan Bareskrim sangat sehat. Saat Jawa Pos menemuinya Jumat lalu (10/9), wajah Ba"asyir tampak segar.
Kepada para santrinya yang menjenguk di ruang pantry Rutan Bareskrim, Ba"asyir berpesan agar terus bersemangat menegakkan tauhid. ""Jangan gentar dan kendur. Ingat pertolongan Allah bagi para mujahid dan orang-orang yang sabar," kata pemimpin Ponpes Al Mukmin, Ngruki, Solo itu. (rdl/c2/ari)
JAKARTA - Detasemen Khusus 88 Mabes Polri segera berubah struktur. Korps burung hantu itu bertanggung jawab langsung di bawah Kapolri. Densus 88
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia