Detik-Detik Anggota TNI Kopda Benyamin Ditusuk di Ambon, Pelakunya
Rabu, 05 Juli 2023 – 10:05 WIB

Polresta Pulau Ambon memasang garis polisi di sekitar lokasi penganiayaan dan penusukan seorang anggota TNI-AD di kawasan Lapangan Merdeka Ambon pada Selasa, (4/7) dinihari. (4/7). Foto: ANTARA/HO/Polresta
Dari keterangan saksi Silva Tan, awalnya korban dalam keadaan mabuk datang guna membeli rokok dan membayarnya dengan uang pecahan Rp 50.000.
Namun, terduga pelaku Bryan dan beberapa rekannya mengangkat tangan kepada saksi dengan mengatakan agar mengembalikan uang korban sebesar Rp 20.000 saja.
Akan tetapi, Silva Tan mengembalikan uang korban sebesar Rp 30.000 sesuai dengan harga rokok yang dibeli Kopda Benyamin.
Setelah itu, korban sempat mengeluarkan kata makian dan langsung pergi.
Tidak lama kemudian sempat terjadi keributan dan saksi melihat korban sudah terjatuh bersimbah darah.
Sementara para pelaku langsung meninggalkan lokasi kejadian.(antara/jpnn)
Kombes Raja Arthur Simamora menjelaskan detik-detik anggota TNI Kopda Benyamin Masela ditusuk orang di Ambon. Begini pengakuan saksi di lokasi.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Cinta Ditolak, Pria di Pekanbaru Menganiaya Wanita dengan Gunting Rumput
- Korban Penusukan Brutal di Semarang Bernama Pak Harto, Begini Kondisinya
- Penusukan Brutal di Semarang Terekam CCTV, Polisi Buru Pelaku
- Dedi Mulyadi Buka Opsi Revisi Kerja Sama dengan TNI AD
- Geng Motor Aniaya 3 Remaja, Motor-Hp Korban Dibawa Kabur
- TB Hasanuddin Minta Kerja Sama Pemprov Jabar dan TNI AD Ditangguhkan, Ini Alasannya