Detik-Detik Menegangkan Wanita ODGJ Melahirkan di Pinggir Jalan, Begini Cerita Selanjutnya
Senin, 21 Juni 2021 – 16:11 WIB

Kasus ODGJ melahirkan di pinggir Jalan Cut Meutia, Margahayu, Kecamatan Bekasi Timur, Kota Bekasi, Jawa Barat, Minggu (20/6) sore masih dalam penyelidikan pihak kepolisian. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Setibanya di klinik, nyawa bayi tersebut tidak tertolong dan meninggal dunia.
"Sedangkan ibu si bayi selamat. Selanjutnya korban dan jenazah bayi dibawa ke RSUD Kota Bekasi," ujar Erna.
Baca Juga: LPSK Siap Lindungi Saksi Kasus Pembunuhan Mara Salem Harahap
Kasus tersebut saat ini masih dalam penyelidikan pihak kepolisian. (cr1/jpnn)
Seorang wanita berusia 20 tahun melahirkan dadakan bayi perempuan di pinggir Jalan Cut Meutia, Margahayu, Kecamatan Bekasi Timur, Kota Bekasi, Minggu (20/6) sore, simak selengkapnya.
Redaktur & Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Mobil Avanza Diduga Sengaja Dibakar, Polisi dan Damkar Cianjur Lakukan Penyelidikan
- Libur Lebaran, Pengelola Wisata Jabar Diminta Maksimalkan Persiapan Infrastruktur Hingga Keamanan
- Mayat Wisatawan Bekasi yang Tenggelam di Pantai Ujung Genteng Ditemukan
- H-4 Lebaran, Arus Mudik Jalur Selatan Nagreg Mulai Ramai
- 9.051 PPPK 2024 Daerah Ini Resmi Dilantik, Kepala BKN Beri Pesan Penting
- H-6 Lebaran, Kendaraan Mulai Tinggalkan Kota Bandung via Tol Pasteur