Detik-Detik Mertua & Mantan Menantu Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Gempar
Kamis, 26 Oktober 2023 – 21:51 WIB

Kepala Polres Pasaman Barat AKBP Agung Basuki bersama anggotanya mengevakuasi dua orang warga yang ditemukan tidak bernyawa di Kecamatan Kinali, Kabupaten Pasaman Barat, Sumbar, Kamis (26/10/2023). Foto: ANTARA/HO-Humas Polres Pasaman Barat.
Saat ditemukan, jasad mertua dan menantu itu dalam kondisi kaku. Polisi menduga kejadian yang merenggut nyawa korban berlangsung antara pukul 01.00 WIB sampai pukul 04.00 WIB dini hari.
"Diduga pelaku masuk ke dalam rumah korban Ali Juma dengan cara melewati atau memanjat dinding kamar mandi belakang rumah korban. Namun, belum diketahui motif dari kejadian ini," ujarnya.
Polisi pun masih masih melakukan pendalaman lebih lanjut dengan mengumpulkan barang bukti dan meminta keterangan para saksi atas kejadian tersebut.(antara/jpnn)
AKBP Agung Basuki beberkan kasus mertua dan menantu tewas bersimbah darah di dalam rumah. Mereka diduga korban pembunuhan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- 15 Jenazah Korban Pembantaian KKB Teridentifikasi, Ini Daftar Namanya
- Tak Ada Luka Tembak di Jasad 11 Korban Pembantaian oleh KKB
- Innalillahi, Santri Tenggelam di Bekas Galian Tanah Proyek Tol Ogan Ilir
- Suami Bunuh Istri di Bengkalis Seusai Cekcok Gadai Hp
- Toyota Hiace Tabrak Truk di Aceh Timur, 1 Tewas
- Wanita yang Tewas di Magetan Dilaporkan Hilang Sejak Maret