Detik-Detik Tentara Indonesia Usir Tank Merkava Israel
Jumat, 19 Juni 2020 – 18:27 WIB

Pusat Misi Pasukan Perdamaian (PMPP). Foto: Antara
Akhirnya, Tank Merkava Israel beserta pasukan IDF meninggalkan lokasi, disusul oleh pasukan LAF sehingga tidak terjadi konfrontasi bersenjata.
"Tidak ada letusan, tapi mereka sudah saling mengerahkan kekuatan. Israel menambah kekuatan, terus Lebanon juga menambah kekuatan," kata Victor. (antara/jpnn)
Aksi heroik tentara Indonesia dalam Misi Pasukan Perdamaian di Lebanon patut diapresiasi tinggi. Tanpa persenjataan lengkap, 4 personel TNI menghalau tank Merkava Israel yang menerobos Blue Line atau daerah netral.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Dewan Pakar BPIP Djumala: KAA, Legacy Indonesia dalam Norma Politik Internasional
- Haidar Alwi: TNI-Polri Peringkat 5 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia
- PBB: Sudan Selatan di Ambang Jurang Kehancuran
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fenomena #KaburAjaDulu Jadi Tren Anak Muda Merintis Karier di Luar Negeri
- Blokade Israel Memperburuk Situasi Kemanusiaan di Jalur Gaza