Detik – detik Tubuh Komang Meliani Tertimpa Tiang Listrik, ya Ampuuun
Jumat, 28 Juni 2019 – 15:27 WIB
Dikatakan Budiantara, dari hasil pemeriksaan luar, hanya ditemukan luka lebam di bagian perut korban. Juga bagian mulut, hidung dan telinganya mengeluarkan darah segar.
"Tidak ditemukan luka lecet. Hanya ada luka lebam di perutnya. Wajahnya juga tidak membiru, dan tidak ada luka bakar, sehingga tidak ada indikasi tersengat listrik. Secara sepintas, bagian kepalanya juga tidak ada luka. Untuk memastikan penyebab kematiannya harus diotopsi," pungkasnya. (dik/aim)
Tiang listrik yang roboh diduga akibat penebangan pohon menimpa tubuh Komang Meliani hingga ibu muda itu meninggal dunia.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Bawaslu Copot APK yang Dipasang di Kuburan, Pohon dan Tiang Listrik
- Pengangkatan Honorer jadi PPPK 2024, Angin Segar bagi Sopir, Semoga Dikabulkan
- Wakil Ketua TKN Prabowo - Gibran: Buleleng Punya Segudang Potensi yang Bisa Dikembangkan
- PLN UID Jakarta Raya Mengimbau agar APK tidak Dipasang di Tiang Listrik
- Demi Mengatasi Ketimpangan Utara-Selatan Bali, Warga Buleleng Dukung Gus Imin
- Tiang Listrik Tumbang, Dua Orang Tewas Terbakar, Polisi Temukan Potongan KTP di TKP