Dewa 19 Guncang Konser Banten Maju di Serang, Andra Soni-Dimyati Joget Pose 2 Jari
Kamis, 17 Oktober 2024 – 19:37 WIB

Ahmad Dhani saat bernyanyi di Konser Banten Maju yang digelar di Stadion Maulana Yusuf Kota Serang, Kamis (17/10). Foto: Abdul Malik Fajar/JPNN
Menurut Andra, penampilan Dewa 19 serta para artis yang hadir mampu menghibur ribuan masyarakat Banten.
"Mudah-mudahan Kota Serang ke depan, bisa menjadi tempat yang potensial untuk pelaksanaan ekonomi kreatif," tutur Andra. (mcr34/jpnn)
Sukarelawan Cagub-Cawagub Andra Soni dan Dimyati Natakusumah hadirkan sederet artis ternama di Konser Banten Maju.
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Abdul Malik Fajar
BERITA TERKAIT
- Gubernur Ini Peduli Nasib Honorer, Pengangkatan PPPK 2024 Tahap 1 Dipercepat
- Dituding Maling oleh Ahmad Dhani, Judika Buka Suara
- Menjelang PSU, Calon Bupati Parimo Nizar Rahmatu Dilaporkan ke Bawaslu
- Pantau Langsung PSU Pilkada Siak, Irjen Herry: Kami Kawal Keamanan hingga Tuntas
- Wamendagri Ribka Tegaskan Kabupaten Magetan Siap Laksanakan PSU
- Mendagri Tito Ungkap Total Anggaran PSU Pilkada 2024 Rp 719 Miliar