Dewan Adat Bamus Betawi Bagikan Santunan untuk Ribuan Anak Yatim Piatu

Heikal Safar juga memahami jika di lapangan masih terdapat kekurangan dalam pelaksanaan program tersebut.
“Kalau ada kekurangan di lapangan, kita maklumi saja, karena jumlah penerima manfaatnya sangat besar,” pungkasnya.
Sementara, Ketua Yayasan Salman Peduli Berkarya Nofalia Heikal Safar yang telah diangkat sebagai Ketua Lembaga Otonom Perempuan menambahkan dalam acara berbuka Puasa Bersama sekaligus santunan kepada 1000 Anak Yatim ini diharapkan menjadi momentum untuk mempererat silaturahmi masyarakat Betawi sekaligus memperkuat komitmen dalam mendukung program-program pemerintah.
"Yakni salah satunya adalah saya selaku ketua Yayasan Salman Peduli Berkarya beserta Jajaran ikut menyukseskan program Makan Bergizi Gratis ( MBG) demi kemajuan bangsa dan negara kesatuan Republik Indonesia, " pungkasnya.
Dewan Adat Bamus Betawi berkomitmen mengawal dan mendukung Program ASTA KARYA yang dicetuskan oleh Presiden Prabowo Subianto termasuk Makan Siang Bergizi Gratis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Menebar Kebaikan, HDCI Bekasi Santuni Yatim Piatu di Bulan Suci Ramadan
- Berbagi Kebaikan Ramadan, Bank Mandiri Santuni 57.600 Santunan Anak Yatim dan Lansia
- Kao Indonesia Bersama BAZNAS Berkolaborasi Indahkan Ramadan
- Profesor Henry Indraguna Dilantik jadi Wakil Ketum DPP BAPERA
- Bamus Betawi akan Membagikan Ribuan Santunan untuk Kaum Dhuafa
- Bamus Betawi Berpartisipasi dalam Kegiatan Internasional Malaysia Madani