Dewan Cibir Kinerja Pemkot Tangsel
Ruhamaben: Tak Ada Proyek Infrastruktur yang Memuaskan
Selasa, 10 April 2012 – 05:32 WIB
Sayangnya, INDOPOS tidak bisa mengkonfirmasi keluhan para anggota dewan terkait maraknya jalan rusak kepada Kepala Dinas Bina Marga dan Pengairan Kota Tangsel, Retno. Berkali-kali telepon genggamnya dihubungi tapi tidak diangkat. Begitupun saat INDOPOS mengirimkan SMS untuk konfirmasi terkait perbaikan jalan rusak, juga tidak ada balasan. (kin)
TANGSEL - Kalangan DPRD mulai jengah dengan kinerja Pemerintah Kota (Pemkot) Tangsel. Pasalnya, walau berbagai masukan guna memperbaiki kinerja aparatur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS