Dewan Usulkan Jamkesda Dikelola BUMD
Selasa, 10 Januari 2012 – 05:02 WIB

Dewan Usulkan Jamkesda Dikelola BUMD
Widayanto juga mengusulkan pertimbangan soal badan pelaksana Jamkesda yang akan dibentuk. Karena menurutnya, badan tersebut nantinya akan membutuhkan berbagai sumber daya. Baik dari tenaga pegawai, gedung hingga kebijakan lain yang bersangkutan. "Tentunya hal ini juga perlu dipertimbangkan," katanya.
Soal peningaktan pelayanan, Widayanto juga menjamin. Dengan naiknya anggaran Jamkesda, pelayanan pelayanan yang dilakukan juga akan ditingkatkan lagi. "Tentu akan ditingkatkan," ujarnya. (guh/nun)
PURWOKERTO - Naiknya anggaran Jaminan Kesehatan Daerah (Jamkesda) untuk pasien miskin di Banyumas terus mendapatkan respon positif. Namun agar program
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung