Dewan Yakin Honorer K2 Bodong Kerabat Pejabat
Rabu, 21 Mei 2014 – 09:18 WIB

Dewan Yakin Honorer K2 Bodong Kerabat Pejabat
"Kita kan sudah wanti-wanti kategori II bebas dari praktek percaloan, makanya sebelum SK pengangkatan keluar harus segera dicegah, karena akan mengikir rasa keadilan," tegasnya.
Baca Juga:
Bagaimana pun juga, pemerintah daerah harus memperhatikan nasib para pegawai honorer yang statusnya terkatung-katung, sementara pengabdian dan tanggung jawab mereka sama persis dengan PNS.
"Ini kesempatan bagi pemerintah daerah untuk mengangkat harkat dan martabat mereka, sebab untuk pembukaan lowongan CPNS secara umum sampai saat ini belum jelas," pungkasnya. (jun/sam/jpnn)
SUMBER - Komisi I DPRD Kabupaten Cirebon minta agar proses validasi dan verifikasi berkas honorer kategori dua (K2) yang lulus CPNS, tidak hanya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku