Dewi Melaporkan Kades Syahroni yang Baru Menikahinya, Hemm
"Sampai sekarang belum ada kabar, dihubungi lewat handphone malah nomor saya diblokir," aku Dewi.
Pihak keluarganya sangat kecewa dan memilih melaporkan Kepala Desa Mendalanwangi tersebut ke Inspektorat Kabupaten Malang.
Pada 31 Januari 2021, Dewi pun dipanggil pihak Inspektorat Kabupaten Malang untuk dimintai keterangan.
Dewi mengatakan sudah menempuh secara kekeluargaan, tetapi selalu gagal.
Hal Itulah yang mendasari pelaporannya ke Inspektorat.
Dia mengharapkan bisa ada solusi karena perilaku oknum kepala desa tersebut sangat merugikan dirinya.
"Saya sangat dirugikan dengan peristiwa tersebut. Semoga tidak ada korban lain," ujarnya.
Penasihat hukum korban, Nihrul Bahi Alhaidar menyatakan peristiwa tersebut sangat merendahkan dan merugikan kliennya.
Dewi Verdiana (36) tak menyangka kesetiaan Kepala Desa Mendalanwangi, Syahroni yang menikahinya secara siri pada 2020 lalu hanya seumur jagung.
- Pegawai Inspektorat Ditemukan Bersimbah Darah Seusai Ditikam OTK
- Ganjar Jadi Mentor Inspektorat Beri Materi Penguatan Antikorupsi
- Bobby Nasution Copot Gerald Patogi Siahaan dari Jabatan Dirut Perumda Pembangunan
- Inspektorat Sita Barang Milik Istri Pejabat Dishub DKI yang Flexing di Medsos
- PNS DKI Selvy Mandagi Pamer Kemewahan, Heru Budi Keluarkan Perintah Begini
- Astaga, Ada Dugaan Korupsi Pada Pembangunan Ratusan Rumah Duafa