Dhana Sebut Kerja Sama Investasi dengan BPS
Selasa, 06 Maret 2012 – 19:06 WIB

Dhana Sebut Kerja Sama Investasi dengan BPS
JAKARTA- Dhana Widyatmika membantah pernah memeriksa keberatan pajak PT Bangun Persada Semesta (BPS) saat masih menjadi pegawai Ditjen Pajak. BPS adalah rekanan bisnis Dhana dalam bidang usaha kontraktor. Daniel menceritakan, kerjasama bisnis Dhana dan BPS terjalin secara tak sengaja selepas kliennya menunaikan ibadah haji. Daniel tak menyebutkan nama pimpinan BPS yang bertemu dengan Dhana tersebut. Hanya disebutkan perkenalan itu berlanjut hingga menjadi bisnis investasi.
"Jadi hubungannya bisnis bukan pekerjaan," kata pengacara Dhana, Daniel Alfredo selepas membesuk Dhana di Rutan Salemba cabang Kejagung, Selasa (6/3).
Baca Juga:
Seperti diketahui, pada Senin (5/3) penyidik Pidana Khusus Kejagung memeriksa 2 pimpinan perusahaan yang diduga merupakan klien Dhana. Mereka adalah pimpinan PT BPS berinisial AP dan pimpinan PT RPU berinisial KH. RPU diduga kuat merupakan PT Riau Perta Utama yang bergerak dibidang trading minyak.
Baca Juga:
JAKARTA- Dhana Widyatmika membantah pernah memeriksa keberatan pajak PT Bangun Persada Semesta (BPS) saat masih menjadi pegawai Ditjen Pajak. BPS
BERITA TERKAIT
- Kalimat Windy Idol Setelah Diperiksa KPK: Rusak Semua!
- Jan Maringka: Rapat Pleno Presidium PNI Putuskan Pembentukan Pengurus Daerah
- Perintah Ibu Terdengar dalam Sidang Hasto, Ronny: Bukan Bu Mega
- Kabar Gembira soal Gaji PPPK dan CPNS 2024, Aman
- 5 Berita Terpopuler: Berita Bikin Panik Honorer, Ribuan CPNS 2024 Jadi Mengundurkan Diri, Waduh
- Kapan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu? Kepala BKN Menjawab