Dhani Tak Urus Dewi Dewi
Kamis, 20 November 2008 – 16:49 WIB
Purie dan Tata. Foto : Agus Srimudin/JPNN
Baca Juga:
Eit.., jangan salah sangka dulu, maksud mereka itu Dhani tak urus persoalan yang lebih pribadi, sehingga mereka juga tak mau ikut menyoroti kehidupan pribadi pengorbit Mulan Jameela itu. ”Maksudnya, mas Dhani tak urusin kostum kami, tak urus make up. Tapi kalau album tetep 100 persen mas Dhani, seperti album baru nanti,” beber dua wanita yang memiliki nama lengkap Shinta Dewi dan Purie Andriani itu.
Dalam album baru itu nanti, lanjut Tata, malah yang menjadi produsernya adalah ayah dari Al, El, dan Dul itu. ”Ada sepuluh lagu yang masuk album baru. Memang sih sepintas lagu-lagu Dewi Dewi itu ada yang mirip dengan lagu Mulan, tapi sebenarnya Dewi Dewi dan Mulan itu memiliki karakter masing-masing,” ujar grup musik bergenre pop rock yang ditinggal rekannya Carolina Agustin itu.(gus/jpnn)
JAKARTA - Pernyataan mengejutkan keluar dari mulut Purie dan Tata. Duo personel Dewi Dewi itu mengaku tak diurus Ahmad Dhani, Bos Republik Cinta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- The Cottons Persembahkan Lentera, Lagu Kasih Sayang untuk Orang Terdekat
- Samuel Rizal Kerasukan saat Syuting Film Mangku Pocong
- Indra Bekti dan Aldila Jelita Kembali Ungkap Keinginan Pindah ke Australia
- Ardhito Pramono Jadi Special Guest Konser Boyce Avenue di Jakarta
- Heboh Pengakuan Lisa Mariana, Ridwan Kamil Akhirnya Lapor Polisi
- Paula Verhoeven: Fitnah Ini Sudah Terlalu Jauh