Di Akhir Masa Jabatan Muhaimin Luncurkan Buku Tentang TKI

“Ke depan penempatan TKI harus dimaknai sebagai keniscayaan era globalisasi yang bercirikan high people’s mobility tanpa mengabaikan aspek martabat dan manfaat, “Kata Muhaimin.
“Melalui buku ini saya juga ingin menyumbangkan pemahaman kepada masyarakat luas mengenai kompleksitas masalah penempatan TKI agar kita semua sungguh-sungguh mengerti, lalu dengan pikiran dan hati yang tenang memberi masukan yang konstruktif dan produktif, serta tidak dengan mudah menganggap pemerintah telah melakukan abuse of law,” kata Muhaimin.
Inti buku karya Muhaimin ini tertuang dalam 7 tujuh bab, tersusun secara sistematis mulai dari eksistensi pekerja migran sebagai sebuah fenomena global, perkembangan penempatan TKI ke luar negeri berikut kegalauan dan hingar bingar di sekitarnya, sampai kepada kebijakan yang telah dan akan dilakukan atau masih perlu dilakukan oleh pemerintahan kabinet mendatang. (adv)
JAKARTA - Menjelang akhir masa jabatannya, Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Muhaimin Iskandar meluncurkan buku karya terbarunya yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun