Di APBN-P 2010, Transfer Pusat ke Daerah Rp 344,6 Triliun
Gaji Guru PNSD Segera Dicairkan, Yang di Daerah Terpencil Dapat Insentif
Sabtu, 01 Mei 2010 – 20:07 WIB
Di APBN-P 2010, Transfer Pusat ke Daerah Rp 344,6 Triliun
Selain itu, dalam APBN-P 2010 juga diberikan Dana Percepatan Pembangunan Infrastruktur Pendidikan (DPPIP) sebesar Rp 1,2 triliun, dengan proporsi alokasi untuk SD sebesar 60 persen dan SMP 40 persen. "Kita telah memberikan beberapa perhatian khusus, terutama dalam bidang pendidikan, kesehatan, infrastruktur dan mengurangi kesenjangan antara pemerintah pusat dan daerah. Hari Senin, hasil yang disepakati ini akan diparipurnakan. Insyaallah nanti uangnya sudah bisa langsung kita gunakan, karena sudah ditunggu banyak pihak," kata Sri lagi. (afz/jpnn)
Tabel Data Pembayaran Kurang Bayar DBH SDA Migas Tahun 2008
Total dan Pembayaran (Rp) Triliun
Total Kurang Bayar 2008 10,12
Dibayar APBN-P 2009 2
Sisa 8,12
Dibayar APBN 2010 2
JAKARTA - Melalui Rapat Badan Anggaran (Banggar) DPR RI dengan pemerintah, Sabtu (31/4), akhirnya disetujui transfer pusat ke daerah pada Anggaran
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Melahirkan Ahli Keuangan Investigator Jadi Strategi IAPI Menjaga Kepercayaan Publik