Di Australia Juga Ada Daerah Bernama Madura, Terkenal dengan Peternakannya

Di Australia Juga Ada Daerah Bernama Madura, Terkenal dengan Peternakannya
Di Australia Juga Ada Daerah Bernama Madura, Terkenal dengan Peternakannya

"Kawasan ini memiliki keunikan dalam hal ukuran dan luas, yang tidak biasa dibandingkan peternakan kambing lainnya, dan secara lingkungannya pun cukup dekat dengan pantai," ujar Cooper, warga Australia Selatan yang membeli peternakan tersebut.

Dalam jangka panjang, rencananya Cooper akan terus memproduksi wol dari peternakan barunya ini.

Kawasan Madura juga sangat populer sebagai kawasan transit bagi mereka yang senang melakukan perjalanan dengan mobil dari Australia Barat ke Kawasan Australia Utara, atau negara bagian lainnya.

Sejumlah karavan bisa ditemukan di sepanjang jalan. Ada pula beberapa motel sederhana untuk menginap beberapa malam, sebelum melanjutkan perjalanan.

Disini pula Anda bisa menemukan gua Mullamullang, gua terbesar kedua di belahan dunia selatan.

Atau bagi Anda penikmat olahraga golf, bisa mencoba menjajal kemampuan melambungkan bola golf di lapangan Nullarbor Links.

Sebuah candaan mengatakan jika lapangan golf ini terbesar di dunia, karena lubang pertamanya berada di Ceduna, Australia Selatan dan lubang ke 18 berada 1365 kilometer di Kalgoorlie.

Lokasi Madura di Australia Barat

 

Nama Madura lain yang juga popular di Australia

Di Australia Juga Ada Daerah Bernama Madura, Terkenal dengan Peternakannya
Clayton Donovan, koki berdarah Aborigin ikut meramaikan penghargaan bagi teh Madura.
Nama 'Madura' di Australia pun sangat terkenal sebagai merk sebuah teh.

Madura yang satu ini bukanlah sebuah pulau di sebelah timur laut pulau Jawa, tetapi kota kecil di negara bagian Australia Barat. Apa saja yang menjadi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News