Di Beijing, Dahlan Jadi Pembicara di Depan Mahasiswa
Kamis, 23 Mei 2013 – 12:55 WIB
JAKARTA - Dalam waktu dekat Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan akan bertandang ke Beijing, Tiongkok. Lalu untuk apa mantan dirut PLN ini ke sana? Dalam acara itu, Dahlan jelaskan akan ada sekitar 8 ribu orang berkumpul di seluruh Tiongkok di Universitas Peking.
Selain kebanjiran undangan dari berbagai kampus di Indonesia, Dahlan rupanya juga diundang oleh salah satu Universitas di Tiongkok. Kehadiran Dahlan tak lain untuk memenuhi undangan sebagai pembicara.
Baca Juga:
"Ada mahasiswa di seluruh Tiongkok, semacam kongres. Saya diminta menjadi keynote speech (pembicara-red)," ujar Dahlan usai mengelar rapat pimpinan (Rapim) di kantor Pusat Antam, Jakarta, Kamis (23/5).
Baca Juga:
JAKARTA - Dalam waktu dekat Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan akan bertandang ke Beijing, Tiongkok. Lalu untuk apa mantan dirut
BERITA TERKAIT
- KPK Panggil Petinggi BPR Bank Jepara Artha Terkait Kasus Kredit Fiktif Rp220 Miliar
- KPK Periksa Anggota DPR RI Maria Lestari
- Kerja Kapolda Metro dapat Sorotan Buntut Kasus DWP
- Tegas! Todung Nilai Pemeriksaan Mantan Penyidik KPK Aneh dan Melanggar KUHAP
- Kepala Daerah Minta Jaminan Formasi Tambahan PPPK Tahap 2, MenPAN-RB: Pasti Diterima
- KPK Periksa Ahok, Lihat