Di Bekasi, 95 Siswa SD Pemakai Narkoba
Senin, 09 Agustus 2010 – 10:10 WIB

Di Bekasi, 95 Siswa SD Pemakai Narkoba
Sedangkan, untuk pelajar yang tertangkap tangan memakai narkoba pada tahun 2008 mencapai 60 orang. Jenis narkoba yang banyak digunakan oleh para siswa adalah ganja, ekstasi, dan sabu, sementara jenis heroin masih sedikit.
Baca Juga:
Sementara itu, Anggota Komisi D DPRD Kota Bekasi, Abdul Muin Hafids mengatakan, sebaiknya Badan Narkotika Kota Bekasi lebih pro aktif dalam memberikan sosialisasi penyalahgunaan narkoba ke sekolah-sekolah. “Setidaknya, kedepan angka tersebut harus turun khususnya pengguna di tingkat pelajar,” katanya.
Angka 95 siswa SD yang tercatat oleh BNK Bekasi sudah sangat besar. Dia pun menyesalkan, peran orang tua yang tidak menyadari anaknya melakukan perbuatan yang di larang. ”Setidaknya, BNK harus mendekati para orang tua murid yang sudah terdata, agar segera mendapat binaan,” tandasnya. (dny)
KOTA BEKASI – Badan Narkotika Kota (BNK) Bekasi mencatat pengguna narkoba di Kota Bekasi didominasi kalangan remaja. Bahkan, sedikitnya 95
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- UTBK-SNBT 2025 Bocor, Peserta Pasang Kamera di Behel Gigi, Kuku dan Kancing
- Pameran Pendidikan Turki Terbesar Hadir di Jakarta, Ada 25 Kampus Ternama
- Senat Akademik UPI Tuntut Aturan Pemilihan Rektor Diubah
- Terungkap Beragam Modus Kecurangan UTBK 2025, Canggih
- Muncul Isu Kebocoran Soal UTBK 2025, Simak Pernyataan Panitia SNPMB
- Lebih dari 900 Mahasiswa Sudah Bergabung di Cakrawala University