Di China, Anak Tak Kunjungi Ortunya Bakal Dibui
Selasa, 02 Juli 2013 – 09:35 WIB

Di China, Anak Tak Kunjungi Ortunya Bakal Dibui
Meski demikian, hal itu tidak berarti hukum tersebut lantas jadi macan ompong. Sebaliknya, ia berfungsi sebagai pesan pendidikan kepada publik. "Sulit untuk menempatkan hukum ini dalam praktek, tapi tidak mustahil," jelas Zhang seorang pengacara di Beijing King & Law Firm.
"Jika kasus dibawa ke pengadilan atas dasar hukum ini, saya pikir itu mungkin akan berakhir dalam penyelesaian damai. Tapi jika tidak ada penyelesaian, secara teknis, putusan pengadilan dapat memaksa seseorang untuk mengunjungi rumah orang tuanya dalam waktu-waktu tertentu, " lanjutnya. (esy/jpnn)
BEIJING-- Pemerintah China membuat regulasi yang mewajibkan seorang anak mengunjungi orang tuanya jika tidak ingin dikenai denda, atau yang terburuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza