Di Depan Anak Pengungsi, Kak Seto Ubah Kertas jadi Payung
Sabtu, 06 Oktober 2018 – 10:38 WIB
Seto mengungkapkan, semangat anak-anak yang terdampak gempa-tsunami Palu harus segera dipulihkan. Bukan hanya dengan hiburan, tapi juga dengan mencukupi kebutuhan pangan mereka. Sebab, tanpa makanan yang cukup, semangat anak-anak untuk bergerak akan berkurang. "Kurang makan jadi nggak semangat, nggak bisa bergerak. Itu berpengaruh," ujarnya.
Sebagaimana diketahui, sampai saat ini distribusi bantuan logistik untuk para pengungsi di Palu, Donggala, dan Sigi belum maksimal. Kondisi itu membuat anak-anak kekurangan makanan yang layak. Dan, bisa membuat mereka jatuh sakit karena kelaparan. (tyo/agm)
Kak Seto membuat riuh suasana di dalam tenda Sekretariat Bersama Perlindungan Anak Pasca Gempa-Tsunami Palu dan Donggala.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Kak Seto Beri Penghargaan ke Pemkab Hingga Polres Jember
- Kak Seto Kagum dengan Pelayanan Polres Jember Terhadap Kelompok Rentan
- Mensos Gus Ipul Kunjungi Tenda Darurat Korban Gempa Bandung, Warga Minta Rumahnya Segera Dibangun
- Mensos Saifullah Instruksikan Jajaran Segera Tangani Korban Bencana Gempa di Morotai
- Kemensos Gerak Cepat Salurkan Berbagai Bantuan untuk Korban Gempa di Bandung
- BNPB Salurkan Dana Bantuan untuk Korban Gempa di Bandung